Page 41 - Al Ashri edisi 43
P. 41
CELOTEH anak
Allah Membalas Jasa Guru Berjuang Mencerdaskan Anak Bangsa
Guru, bagiku adalah orang yang berjasa Guruku, kau adalah pahlawan berjasa
memberikan ilmu yang bermanfaat. Guru yang ikhlas, rela berkorban. Kau
adalah pahlawan tanpa tanda jasa dan memberi cahaya bagai pelita. Tanpamu
guru sebagai orang tua di sekolah. Aku aku tidak mempunyai ilmu. Berjuang
mengucapkan selamat Hari Guru Nasional. mencerdaskan anak bangsa. Terima
Terima kasih Bapak dan Ibu Guru atas kasih guruku tercinta.
bimbingan dan ilmu yang engkau berikan.
Semoga Allah membalas jasa Bapak dan Aisyah Rahimah, 3B
Ibu Guru. Amin.
Vallent Aulia Putri Andini, 1B Guruku Selalu Kurindukan
Terima Kasih Pak Guru dan Bu Guru Guru merupakan sosok yang selalu
membuat aku rindu atas setiap sikap, kasih
Guru adalah orang yang baik dan sayang, perhatian, dan kesabarannya.
sayang murid-murid. Guru adalah orang Dengan kelembutanmu, aku dituntun.
yang mengajarkan semua murid. Guru Dengan keahlianmu, aku diajari. Tanpa
adalah orang yang sabar. Guru adalah kenal lelah setiap hari, minggu, bulan,
orang yang mengajarkan aku membaca, hingga tahun. Aku belum pernah
menulis, dan berhitung. Gurulah yang mendengar kata lelah dari mulutmu,
membimbingku menjadi lebih baik, yang wahai guruku. Semoga Allah senantiasa
membimbing aku berdoa dan beribadah. melindungimu. Terima kasih guruku.
Terima kasih Pak Guru dan Bu Guru. Fatimah Salsabila, 3C
Aisya Aulia Arif, 1B Guruku, Terima Kasih!
Guru Bagai Cahaya di Kegelapan Guruku kau bagai cahaya di dalam
Wahai guruku tersayang. Terima kasih hidupku yang gelap. Meskipun aku
atas jasa dan pengorbananmu. Kau nakal kau tetap sabar mengajariku. Kau
telah mendidik kami menjadi anak yang marah bukan karena benci. Sebaliknya
cerdas. Wahai guruku tercinta. Engkau kau marah karena sayang. Demi
bagaikan cahaya dalam gelap gulita. murid-muridmu. Engkau datang ke
Jasamu tiada tara. Wahai pahlawanku. sekolah untuk mengamalkan ilmumu.
Aku sangat sayang padamu. Selamat Aku mengucapkan terima kasih
Hari Guru Nasional. atas ilmu yang bermanfaat. Semoga
pengorbananmu menjadi amal jariyah
Humaira Maharani Herdarinda, 2B yang berharga. Amin. Selamat Hari Guru!
Love Guruku Rizkina Ghaitza Nahya, 3H
Guru adalah seorang pahlawan yang
mengajariku banyak hal. Membuatku
bisa membaca, menulis, dan Pahala Besar untuk Guruku
menjadikan aku pintar. Aku senang Guru adalah orang tua pengganti di
belajar dengan Bapak dan Ibu Guru. sekolah. Terima kasih guruku. Kau
Semoga guru-guruku selalu sehat telah mengajariku berbagai macam
dan senang hati untuk mengajariku. ilmu pengetahuan. Engkau selalu
Selamat Hari Guru untuk guru-guruku sabar membimbingku dengan kasih
tersayang. Love Hana Aisha. sayangmu. Engkau selalu memberiku
Hana Aisha, 2B semangat dan dorongan agar aku
Guruku Orang yang Gigih selalu rajin belajar dan berperilaku baik
kepada semua orang. Guruku, semoga
Guru itu pahlawan tanpa tanda jasa. engkau mendapatkan balasan pahala
Guru adalah orang tua kedua di yang besar dari Allah SWT. Amin.
sekolah. Dia rela memberikan kasih Vallent Primeda C., 4B
sayangnya kepada kita walaupun kita
bukan anak kandungnya. Selamat
Hari Guru. Kegigihan dalam mendidik
tidak akan kami lupakan. Terima kasih
guruku tersayang.
Belvania, 3A
edisi 43isi 43 39
ed