Page 45 - 53 Al Ashri TK & MI Curves.cdr
P. 45

sebagai referensi, imbuhnya.                          teman, adik kelas, ataupun kakak kelas. Wah,
              “Buah  kerja  keras,  sampai  ter dur  di           menambah kosa kata baru nih ya …
            laboratorium  ….  hahaha  …  Alhamdulillah              Kak  Lu i  juga  menyarankan  agar  kita
            kami berhasil menjadi Juara 1 di Lomba Karya          selalu merasa bodoh, loh kok bisa? iya, jadi
            Ilmiah yang diselenggarakan UGM tersebut,”            kita  akan  terus bersemangat  untuk  belajar
            kata Kak Lu i penuh syukur dan kebanggaan.            dan selalu haus akan ilmu pengetahuan.
              Kakak  alumnus  kelahiran  Tangerang,  21             “Adik-adik  juga  harus  selalu  bergembira
            Mei 1999 ini berpesan untuk adik-adik di MP.          dan  jangan  mudah  kecewa,  pandai-
              “Waktu  berjalan  begitu  cepat.  Jika  saya        pandailah  melihat  ke  dalam  diri,
            dapat memundurkan waktu, mungkin saya                 kembangkan  kemampuan  yang  kita  miliki
            akan mengembangkan so  skill saya, selain             dan perbaiki yang masih kurang,” kata Kak
            hard skill yang sudah pas  kita dapatkan di           Lu i memberi semangat.
            ruang kelas,” ungkap Kak Lu i.                          Kak  Lu i  juga  berharap,  agar  MP  dapat
              Apa sih so  skill itu? Sederhana nya so             terus  berkembang  dan  semakin  memiliki
            skill  itu  terkait  dengan  keterampilan  kita       nama  besar.  “  Jadi  MP  perlu  menambah
            bersosialisasi,  berkomunikasi,  juga                 berbagai inovasi yang menyesuaikan dengan
            beradaptasi  dengan  lingkungan.  Atau                perkembangan zaman,” katanya.
            dengan  kata  lain  ke ka  di  sekolah,                 Sukses  ya  Kak  Lu i,  terimakasih  sudah
            bagaimana  kamu  bersikap  terhadap  guru,            berbagi pengalaman … :))
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50