Page 26 - Al Ashri 51.cdr
P. 26
REMAJA berkreasi
E M P A C TM P A C TM P A C T
E E
Solusi Teknologi Solusi Teknologi Solusi Teknologi
Tanpa Tanpa Tanpa
Sumber ListrikSumber ListrikSumber Listrik
Muhammad Rafly Kesha, Fatih Ahmad dan 5. Baterai Lithium rechargeable
Muhammad Miqdad (XII MIA 2) berhasil 6. LED 10 mm, dan
membuat sebuah inovasi teknologi yang dapat 7. Kabel Nikrom (pemanas)
dipergunakan saat mati lampu. Menurut Rafly Adapun cara penggunaan alat ini adalah
inovasi teknologi yang ia buat akan sangat sangat sederhana sekali yaitu hanya perlu
membantu ketika sumber listrik tidak ada. dikocok atau digoyangkan agar magnet
“Disamping itu inovasi ini juga sangat menghasilkan listrik. Dengan kata lain alat ini
bermanfaat sekali digunakan oleh siapapun tidak perlu dicharge atau diganti baterai.
yang sedang mengikuti camping atau hiking,” Inovasi teknologi yang buat dipicu dari
tambah Fatih. sebuah permasalahan dan keresahan Rafly saat
Berikut adalah elemen-elemen penting pada dihadapkan pada kondisi mati lampu dimana ia
inovasi teknologi yang dibuat Rafly dan tim: lupa men-charge senter yang sangat ia
1. Magnet Neodymium butuhkan ketika mengikuti camping pada
2. Kumparan kabel tembaga sebagai kegiatan LDP (Latihan Dasar Penelitian).
penangkap elektron dari magnet Berdasarkan permasalahan di atas, Rafly dan
3. Rectifier untuk mengubah arus listrik jadi DC tim mencoba membuat sebuah prototype
4. Kapasitor untuk memperbesar arus listrik inovasi teknologi yang kemudian mereka beri
agar bisa di simpan di baterai n a m a E M PA C T k e p a n j a n g a n d a r i
ElectroMagnetic Purposed in Assisting Camping
Tech.
Melalui inovasi teknologi yang dibuat, Rafly
dan tim meraih penghargaan sebagai juara dua
pada kategori Lomba Inovasi Teknologi yang
rd
dihelat pada kegiatan the 3 FUNtastic BS 2019
MA Pembangunan UIN Jakarta. [Asep_Abror]
24 Al Ashri edisi 51